Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah melakukan analisis kebutuhan untuk merancang media interaktif menggunakan mentimeter pada pembelajaran daring. Analisis kebutuhan dilakukan melalui studi lapangan. Studi lapangan dilakukan untuk mengumpulkan informasi mengenai kondisi keaktifan siswa, proses pembelajaran di kelas selama pembelajaran daring, dan media yang digunakan. Hasil analisis kebutuhan dari 22 orang guru Sekolah Dasar kelas IV dan V yang mengajar tematik pada 21 Sekolah yang berbeda Bekasi dan Jakarta menunjukan bahwa 95,5% guru menyatakan memerlukan penggunaan media pembelajaran interaktif berbasis software presentasi menggunakan Mentimeter digunakan dalam menjelaskan pembelajaran tematik selama pembelajaran daring, 95,5% guru menggunakan media pembelajaran interaktif berbasis software presentasi menggunakan Mentimeter untuk menjelaskan pembelajaran tematik selama proses pembelajaran daring. Hasil studi lapangan menunjukkan bahwa perlu dikembangkan media interaktif menggunakan mentimeter pada pembelajaran daring.

Keywords

Media Interaktif Pembelajaran Daring Mentimeter

Article Details

How to Cite
Zulherman, Z., Hasyyati, H., & Hapsari, G. P. P. (2022). Analisis Kebutuhan Guru Mengenai Pengembangan Media Interaktif Menggunakan Mentimeter pada Pembelajaran Daring. PSEJ (Pancasakti Science Education Journal), 7(2), 112-117. https://doi.org/10.24905/psej.v7i2.114

References

  1. Adiyanta, F. C. S. (2019). Hukum dan Studi Penelitian Empiris: Penggunaan Metode Survey sebagai Instrumen Penelitian Hukum Empiris. Administrative Law and Governance Journal, 2(4), 697–709. https://doi.org/10.14710/alj.v2i4.697-709
  2. Anugrahana, A. (2020). Hambatan, Solusi dan Harapan: Pembelajaran Daring Selama Masa Pandemi Covid-19 Oleh Guru Sekolah Dasar. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 10(3), 282–289. https://doi.org/10.24246/j.js.2020.v10.i3.p282-289
  3. Dadi, I. K., Redhana, I. W., & Juniartina, P. P. (2019). Analisis Kebutuhan Untuk Pengembangan Media Pembelajaran Ipa Berbasis Mind Mapping. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sains Indonesia (JPPSI), 2(2), 70–79. https://doi.org/10.23887/jppsi.v2i2.19375
  4. Dinata, P. A. C., Sakman, & Syarpin. (2020). Pelatihan Blended Learning Berbantuan Webex Meeting dan Mentimeter untuk Mengefektifkan Kegiatan Belajar Mengajar. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 64–72. https://doi.org/10.20527/btjpm.v2i2.2146
  5. Feri, A., & Zulherman. (2021). Development of nearpod-based e module on science material " energy and its changes " to improve elementary school student learning achievement. International Journal of Education and Learning, 3(2), 165–174.
  6. Hapsari, G. P. P., & Zulherman. (2021). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Video Animasi Berbasis Aplikasi Canva Pada Pembelajaran IPA. Pancasakti Science Education Journal, 6(April), 22–29. https://doi.org/10.24905/psej.v6i1.43
  7. Herlawati, Khasanah, F. N., & Sari, R. (2021). Pelatihan Mentimeter Sebagai Media Interaksi Dalam Pembelajaran Daring Pada SMAN 14 Bekasi. Journal of Computer Science Contributions (JuCosCo), 1, 36–45.
  8. Herliandry, L. D., Nurhasanah, Suban, M. E., & Heru, K. (2020). Transformasi Media Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65–70.
  9. Irfan, M., & Ariandi, A. (2021). Analisis Penggunaan Aplikasi Daring oleh Dosen Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Sulawesi Barat selama Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara, 12(2), 139–144. https://doi.org/10.37640/jip.v12i2.866
  10. Nugraheni, N. (2017). Penerapan Media Komik Pada Pembelajaran Matematika Di Sekolah Dasar. Refleksi Edukatika : Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(2), 111–117. https://doi.org/10.24176/re.v7i2.1587
  11. Nugroho, M. Y. A. (2020). Metode, Media, Dan Problematika Pembelajaran Pai Berbasis Daring Di Tingkat Madrasah Aliyah. Paramurobi: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(2), 1–14. https://doi.org/10.32699/paramurobi.v3i2.1573
  12. Pakpahan, R., & Fitriani, Y. (2020). ANALISA PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PEMBELAJARAN JARAK JAUH DI TENGAH PANDEMI VIRUS CORONA COVID-19. JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Researh), 4(2), 30–36.
  13. Suherman, A., Dimyati, E., Hermansyah, Melati, P., & Darojat, A. (2020). Penggunaan Aplikasi Mentimeter dalam Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 Pada MGMP PPKn Kabupaten Garut. Jurnal PEKEMAS Pengabdian Kepada Masyarakat, 3, 51–56.
  14. Zulherman. (2018). Physics Module Design of Wave Subject for Secondary School. Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA, 8(2), 143–148. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v8i2.2305 Physics