Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan  menganalisis pengaruh model pembelajaran think pair share terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV di Sekolah Dasar. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Rancangan penelitian ini menggunakan quasiexperiment design dengan desain nonequivalent control group design. Kelompok kontrol dengan pembelajaran konvensional dan kelompok eksperimen  menggunakan model pembelajaran think pair share. Instrumen penelitian menggunakan observasi, dan soal pre-test maupun post-test. Analisis data yang digunakan adalah uji validitas,uji reabilitas, uji homogenitas, uji kesamaan rata-rata,uji pembeda, perhitungan indeks gain. Hasil penelitian terdapat pengaruh model pembelajaran think pair share terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV di Sekolah Dasar, hal ini berdasarkan output Pair 2 pada ujipaired samples test diperoleh nilai Sig. (2-tailed) diperoleh 0.000 < 0.05 atau  t-hitung 8.609 > t-tabel 1.68957, maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan rata-rata hasil belajar siswa untu pre-test kelas eksperimen  dengan post-test kelas eksperimen


 

Keywords

Think Pair Share Hasil Belajar IPA

Article Details

How to Cite
Putri, K. A., Murtono, & Utomo, S. (2022). Keefektifan Model Think Pair Share terhadap Hasil Belajar IPA Kelas IV. PSEJ (Pancasakti Science Education Journal), 7(2), 103-111. https://doi.org/10.24905/psej.v7i2.118

References

  1. Agustin, N. K. T. J., Margunayasa, I. G., & Kusmariyatni, N. N. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Tps Berbantuan Media Visual Terhadap Hasil Belajar IPA. Journal for Lesson and Learning Studies, 2(2),
  2. Astrawan, I.G.B. 2014. Penerapan Model Kooperatif Tipe NHT dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pelajaran IPA di Kelas V SDN 3 Tonggolobibi, Jurnal Kreatif Tadulako Online, 3(4), 227-242.
  3. Astrawan, I.G.B. 2014. Penerapan Model Kooperatif Tipe NHT dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pelajaran IPA di Kelas V SDN 3 Tonggolobibi, Jurnal Kreatif Tadulako Online, 3(4), 227-242.
  4. Dewi,T dan Hana. 2013. Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Energi Dan Perubahannya, Jurnal Antologi, 1(2), 76-79.
  5. Djamarah, S. B & Zain, A,. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta
  6. Kusrianto, S. I. 2016. “Keefektifan Model Pembelajran CORE Berbantuan Pop Up Book terhadap Kemampuan Siswa Kelas VIII pada Aspek Representasi Matematis”. Unnes Journal of Mathematics Education (UJME), 5(2), 154-162.
  7. Kusumaningrum, Ratih, Budiyono, dan Sri Subanti. 2015. “Ekperimen Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray (TSTS), Numbered Heads Together (NHT), Think Pair Share (TPS), Pada Materi Lingkaran Ditinjau dari Keaktifan Belajar Matematika Siswa SMP Negeri Di Kabupaten Sukoharjo”. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 3 (7), 705-706.
  8. IPA 2 SMA Negeri 1 Mangkutana, Jurnal Bionature, 13(2), 127-135.
  9. Novelensia, ETP., Bektiarso, S., Maryani. 2014. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT) disertai Metode Eksperimen dalam Pembelajaran Fisika di SMA, Jurnal Pendidikan Fisika, 3(3), 242-247.
  10. Novelensia, ETP., Bektiarso, S., Maryani. 2014. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT) disertai Metode Eksperimen dalam Pembelajaran Fisika di SMA, Jurnal Pendidikan Fisika, 3(3), 242-247.
  11. Raditya, I. W., Kristiantari, M. R., & Suara, I. M. (2015). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe think pair share (TPS) terhadap hasil belajar IPA siswa kelas VI SD Gugus Letda Made Putra Kecamatan Denpasar Utara tahun ajaran 2014/2015. Mimbar PGSD Undiksha, 3(1).. Raditya, I. W., Kristiantari, M. R., & Suara, I. M. (2015). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe think pair share (TPS) terhadap hasil belajar IPA siswa kelas VI SD Gugus Letda Made Putra Kecamatan Denpasar Utara tahun ajaran 2014/2015. Mimbar PGSD Undiksha, 3(1)..
  12. Suardin. 2015. Penerapan Metode Discovery Learning Pada Materi Sistem Pencernaan Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Labuan, Jurnal Kreatif Tadulako Online, 4(3), 254-261.
  13. Saenab, S., dan Puspita, I. 2012. Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Biologi Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Pada Siswa Kelas XI
  14. Pakpahan, M., dan Riwayati. 2016. Perbedaan Hasil Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) dengan Think Pair Share (TPS) pada Materi Ekosistem di elas VII, Jurnal Pelita Pendidikan, 4(2), 86-92.
  15. Wahyuningsih,D dan Singgih. 2015. Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (NHT) Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Biologi Kelas VII-1 SMPN 25 Pekanbaru, Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, 3(1)